Home Esports FFML Season II Inilah Daftar Tim Pemenang dan Runner-up FFML Season II!

Inilah Daftar Tim Pemenang dan Runner-up FFML Season II!

Hi Sobat Booyah!

Menandai bahka telah memasuki musim yang baru, pagelaran liga Free Fire terbesar di Indonesia yaitu FFML Season ii tidak terasanya akhirnya telah usai dan menemukan para pemenangnya.

Bertarung kurang lebih selema 6 pekan, ke-18 tim saling menunjukkan permainan terbaiknya demi mampu keluar sebagai yang terbaik dan tentunya mendapatkan Golden Ticket lolos ke Grand Final FFIM 2020 Fall.

Baca Juga: Ini Daftar Lengkap Hadiah Moco Store Terbaru!

Baca Juga: Terkena Eliminasi di Free Fire dengan Hal Ini Menjadi Memalukan!

Dan tepatnya kemarin pertarungan FFML Season II untuk Regeuler Season telah berakhir. Berikut, BOOYAHCOID memiliki daftar hadiah baik itu jawara serta runeer-up untuk masing-masing grup.

First Raiders Bravo (Runner-up POT A)

Keberhasilan First Raiders Bravo untuk mampu mendapatkan Golden Ticket Grand Final FFIM 2020 Fall memanglah terasa sangat menegangkan setelah melihat bagaimana persaingan pada POT A yang terjadi.

Puncaknya, pada Day 11 First Raiders Bravo tampil cukup apik dan bahkan berhasil unggul tipis 1 point dari Dranix Vendetta di klasemen akhir POT A.

ONIC Olympus (Juara POT A)

ONIC Olympus memanglah menjadi saah satu tim yang diprediksikan banyak orang akan menjadi yang terbaik di FFML Season II. Dan hasl tersebut, tidak Tayooo dan tim kecewakan.

Lewat pertarungan hingga titik darah penghabisan pada day 11, ONIC Olympus seolah mengatakan bahwa mereka masihlah harus ditakuti dengan berhasil menjadi juara di POT A.

Aerowolf Pro Team (Runner-up POT B)

Persaingan ketat antara AURA Esports, Aerowolf Pro Team, dan juga Louvre Kings dalam mendapatkan posisi dua teratas akhirnya telah usai di mana Aerowolf Pro Team berhasil mengamankan posisi runner-up.

AURA Esports (Juara POT B)

Tidak ada yang berbeda nampaknya dari posisi klasemen atas pada POT B. Aerowolf yang menjadi runner-up masih belum bisa mengalahkan bagaimana mengerikannya permainan AURA Esports yang berhasil menjadi jawara pada POT B.

Bigetron Bit (Runner-up POT C)

Sebagai grup terpanas dalam persaingan antar tim, POT C akhirnya berhasil mengeluarkan Bigetron Bit sebagai runner-up. Permainan mereka di Day 12 masih belum dikejar keempat tim yang ada di bawahnya.

EVOS Esports (Juara POT C)

Dominasi EVOS Esports memanglah yang paling menonjol pada FFML Season II. Terbukti, EVOS Esports sebenernya sudah bisa memastikan gelarnya di Day 11 FFML Season II kemarin.

Sementara itu, di Day 12 SAM13 dan kawan-kawan mencoba untuk bermain dengan lepas dan bahkan sempat melakukan pergantian permainan pemain.

Bagi Sobat Booyah yang belum, setiap runner-up pada FFML Season II berhak akan uang Rp 150 juta. Sementara itu, tim yang berhasil tampil keluar sebagai juara bisa mengantongi hadiah Rp 250 juta.

Selain hadiah uang, keenam pemenang dari 6 POT ini juga telah mengamankan satu tempatnya di Grand Final FFIM 2020 Fall.


Dengan berakhirnya Regular Season FFML Season II, apakah tim yang Sobat Booyah dukung telah menemukan hasil yang terbaik pada turnamen ini?

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...