Home Highlight MP40 VS SCAR: Mana yang Harus Dipilih?

MP40 VS SCAR: Mana yang Harus Dipilih?

Jika kalian adalah penggemar permainan Free Fire, mungkin kalian tidak akan asing dengan senjata MP 40 dan SCAR. Kedua senjata ini sering kali digunakan oleh pemain untuk mengalahkan musuh.

Akan tetapi, jika kalian belum pernah menggunakan kedua senjata ini, mungkin kalian akan bertanya-tanya mengenai manfaat kedua senjata tersebut dan spesifikasinya.

Berikut informasi yang perlu kalian ketahui mengenai kedua senjata dalam Free Fire tersebut.

MP40

MP40 merupakan senjata dalam permainan Free Fire yang berjenis Sub Machine Gun. Senjata ini digunakan pemain untuk mendapatkan headshot.

Jika kalian bertanya mengenai rate fire senjata ini, maka saya akan mengatakan jika rate senjata ini cukuplah besar. Bahkan, senjata ini dapat mengakibatkan musuh kalian mati hanya dengan satu kali tembakan.

Tipe Permainan dengan Menggunakan MP40

Kalian juga dapat menggunakan senjata ini untuk pertempuran jarak dekat maupun jarak menengah. Sehingga, jika kalian menyukai tipe permainan ini, maka jenis permainan ini sangat cocok untuk kalian pilih.

Senjata ini juga sangat cocok untuk pemain yang menyukai untuk menggunakan teknik tembakan kepada lawan atau jump shot.

SCAR

Senjata selanjutnya yang dapat kalian pilih ketika memainkan Free Fire adalah SCAR. Mungkin kalian sedikit asing dengan jenis senjata yang satu ini.

Meskipun begitu, senjata ini merupakan senjata yang memiliki keunggulan dan dapat kalian gunakan untuk memenangkan permainan free fire. Senjata ini memiliki tingkat kestabilan yang sangat tinggi.

Tipe Permainan dengan Menggunakan SCAR

Jika kalian menginginkan untuk menembak musuh kalian dengan senjata ini, maka senjata ini dapat membuat pemain lawan menjadi terganggu. Hal ini dikarenakan, tingkat keakuratan senjata ini cukup tinggi.

Bahkan, kalian dapat dengan mudah untuk mendapatkan kemenangan dari senjata ini. Senjata ini juga cocok untuk digunakan pada permainan jarak dekat dan menengah.


Bagaimana? Apakah kalian masih bingung dengan manfaat atau kegunaan yang dapat kalian pilih antara kedua senjata tersebut? Pastinya, jika kalian memilih senjata tersebut, kalian akan mendapatkan kemenangan yang baik dan membunuh musuh kalian dengan mudah.

Pastikan kalian selalu menggunakan senjata kedua senjata ini untuk membunuh lawan kalian.

42 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...