Home Tips 3 Senjata SMG yang Menjadi Andalan Ketika Push Rank Season 18 Free...

3 Senjata SMG yang Menjadi Andalan Ketika Push Rank Season 18 Free Fire (FF)

Hi Sobat Booyah!

Dalam push rank terlebih di Season 18 ini, terdapat berbagai senjata yang bisa Sobat Booyah pilih. Salah satu senjata yang menjadi primadona ketika melakukan push rank adalah senjata SMG.

SMG memiliki kemampuan untuk bertarung di jarak dekat hingga menengah. Walaupun mungkin di jarak dekat senjata SMG kerap kali dibandingkan dengan Shotgun yang memiliki damage instan, namun tetap saja hadirnya SMG membawa warna tersendiri.

Baca Juga: Melihat Lokasi Rumah Beton di Map Bermuda Free Fire (FF)

Baca Juga: Abigail dan Skyla Buka Alasan AURA NESC Comeback ke Panggung Kompetitif!

Dan berikut, BOOYAHCOID akan hadirkan deretan senjata SMG yang bisa Sobat Booyah gunakan dalam push rank Free Fire di Season 18!

1. Thompson

Sumber : In-Game

Menurut sejarah Senjata Thompson adalah senjata SMG pertama yang di buat oleh AS pada tahun 1928 dan di gunakan pada perang dunia 1. Senjata ini di rancang oleh seorang Brigadir yang bernama Jendral Jhon Taliafero.

Di game Free Fire senjata ini cukup mematikan untuk pertempuran jarak menengah karena memiliki Damage yang cukup besar. Akan tetapi senjata ini memiliki kekurangan yaitu Range yang tidak cukup jauh. Meskipun begitu senjata SMG ini cukup merepotkan di awal permainan.

2. MP5

Sumber : In-Game

Bisa dibilang MP5 mulai naik namanya di Free Fire, kehadiran salah satu senjata ini mulai dilirik dan saat ini tidak jarang digunakan sebagai senjata ujung tombak pemain ketika push rank. Terlebih lagi, saat ini senjata MP5 telah memiliki sederet skin yang dapat menunjang mematikannya senjata satu ini.

3. MP40

Sumber : In-Game

Menurut sejarah senjata ini adalah senjata pistol mitraliur yang dikembangkan dan banyak di pakai oleh jerman pada perang dunia 2. Walaupun dari bentuknya yang kurang meyakinkan, MP40 merupakan senjata yang di rancang dengan baik. Bahkan tentara amerika sering menukarkan senjata Thompson dan M3 dengan senjata yang satu ini.

Di game Free Fire senjata adalah Rajanya para SMG karena memiliki Rate Of Fire yang sangat tinggi dan Range yang cukup jauh. Meskipun damagenya yang tidak terlalu besar, tetap saja senjata ini adalah SMG yang paling Populer dari dulu hingga sekarang.


Kalau Sobat Booyah sendiri, manakah senjata SMG dari ketiga daftar di atas yang sering kalian gunakan untuk push rank Free Fire terlebih lagi di Season 18 ini?

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...