Home Fun Solo vs Squad 19 Kill? Di Tangan FrontaL Gaming Tidak Ada yang...

Solo vs Squad 19 Kill? Di Tangan FrontaL Gaming Tidak Ada yang Tidak Mungkin!

Hi Survivors!

FrontaL Gaming, merupakan salah satu punggawa dari AURA NESC yang juga merangkap sebai YouTuber Free Fire. Memiliki total pengikut lebih dari 5,7 juta di kanal YouTube pribadinya, FrontaL Gaming kerap kali menyajikan konten menarik.

Salah satunya adalah pada salah satu video terbarunya. lagi-lagi menunjukkan bagaimana kepiawaiannya dalam bermasin solo vs squad, FrontaL Gaming berhasil membuktikan bahwa ia memang memiliki skill di atas rata-rata dengan mampu mebubuhkan 19 kill!

Baca Juga: Yuk, Intip #playfromhome Versi FrontaL Gaming!

Baca Juga: Bikin Baper! Aura Kirana dan FrontaL Gaming Saling Bongkar Rahasia Satu Sama Lain!

Mengawali permainan dengan turun menuju di daerah Peak, FrontaL Gaming langsung disambut beberapa musuh yang turun dalam rumah yang sama. Menariknya, FrontaL Gaming berhasil keluar dengan selamat!

Tidak berhenti sampai di situ, keganasan FrontaL Gaming pun berlanjut. Ia selalu berhasil meredam serangan lawan dan juga mebalikkan keadaan dengan berbagai skill yang ia miliki.

Berhasil mendapatkna Booyah, FrontaL Gaming pun mampu mencatatkan torehan yang lebih menawan dengan total 19 kill. Kalian yang penasaran dengan aksinya bisa langsung menonton cuplikan lengkapnya pada video di atas.


Setelah melihat bagaimana bar-bar nya seorang FrontaL Gaming ketika bermain Free Fire, dapatkah kalian melakukan hal yang serupa dan mampu mencapai 19 kill atau lebih?

3 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...