Home Community Garena Free Fire Akan Ditutup Pemerintah? Ini Klarifikasi-nya

Garena Free Fire Akan Ditutup Pemerintah? Ini Klarifikasi-nya

Hi Sobat Booyah!

Baru-baru ini, mungkin kalian sendiri melihat di sosial media banyak beredar berita berkaitan dengan Garena Free Fire akan ditutup oleh pemerintah pada bulan Juli yang akan datang. Alasan penutupan adalah dampak negatif dari bermain Free Fire untuk pemain di bawah umur.

Baca Juga: Guild Spotlight: Indopride

Baca Juga: Kok Munculnya Dolar? Ini 3 Cara Perbaiki Masalah Top Up di Free Fire!

Berikut screenshot yang sudah tersebar terkait berita ini:

Sumber: Instagram

Per tanggal 29 Mei 2020, booyah.co.id sudah memastikan pada pihak terkait dan kami bisa memberitahu kalian semua bahwa berita ini tidak benar dan adalah hoax. Pemerintah tidak akan menutup game Garena Free Fire di Indonesia, dan kalian masih bisa tetap bermain FF dengan bebas.


Jika Sobat Booyah ada pertanyaan lain seputar berita Free Fire, silahkan DM Instagram Booyahcoid atau kirim e-mail ke beritabooyah@gmail.com.

504 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...