Home Fun Gun Skin P90 Attack on Titan, Seberapa Kuat di Free Fire (FF)?

Gun Skin P90 Attack on Titan, Seberapa Kuat di Free Fire (FF)?

Hi Sobat Booyah!

Event kolaborasi antara Free Fire x Attack on Titan nampaknya sudah sejak lama sudah dimulai, dan saat ini sudah mulai berpamitan. Sama seperti event kolaborasi lainnya, pada event kolaborasi tersebut juga menghadirkan sederet misi yang bisa diselesaikan oleh Sobat Booyah.

Tak hanya event, mode baru serta skin-skin bertemakan Attack on Titan juga telah banyak yang dikeluarkan ke dalam Free Fire. Salah satunya adalah Gun Skin P90 – Attack on Titan, yang mana Gun Skin tersebut hadir bersamaan dengan Gun Skin M1014 – Attack on Titan.

Baca Juga: Ini 2 Hadiah Baru di Elite Pass Exclusive Chest Bloodwing City FF!

Baca Juga: Ada Fitur Skywing di Advance Server Free Fire (FF) April! Apa Fungsinya?

Meskipun memiliki nama yang sama, namun nampaknya kedua Gun Skin tersebut memiliki perbedaan pada tampilan serta detail statistik yang dibawa. Lantas, sepertu apa rincian statistik dari Gun Skin P90 – Attack on Titan? Yuk simak ulasan dari BOOYAHCOID berikut ini.

P90 – Attack on Titan

  • Rate of Fire (+)
  • Armor Penetration (+)
  • Movement Speed (–)

Hadir dengan membawa peningkatan pada sektor Rate of Fire akan membuat senjata P90 lebih dapat diandalkan dan lebih cepat untuk membunuh musuh. Rate of Fire yang dimiliki oleh senjata satu ini sudah tergolong tinggi, dengan adanya skin tersebut akan membuat P90 sangat bisa diandalkan untuk menghabisi musuh dalam sekejap.

Adanya dukungan peningkatan Armor Penetration akan membuat vest dan helmet yang digunakan oleh musuh akan lebih cepat hancur. Sobat Booyah juga bisa mendukung skin satu ini dengan karakter Hayato agar bisa memaksimalkan Armor Penetration yang diciptakan.

Namun, pada Gun Skin satu ini Sobat Booyah mungkin akan dikecewakan dengan mengurangnya Movement Speed yang akan membuat karakter yang Sobat Booyah gunakan lebih sedikit lambat pada saat memegang skin satu ini.


Tidak ingin ketinggalan sederet informasi menarik lain seputar Free Fire? Jangan lupa untuk mengikuti Instagram, Facebook, dan YouTube dari BOOYAHCOID!

9 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...