Home Community Interview Yuk, Intip #playfromhome Versi BTR Piw!

Yuk, Intip #playfromhome Versi BTR Piw!

Hi Survivors!

Dikarenakan wabah COVID-19, masyarakat Indonesia disarankan untuk tidak keluar rumah selama beberapa hari.

Kegiatan apa aja yang kalian lakukan selama berada di rumah? Kalau pemain Free Fire, sudah pasti mengikuti anjuran #playfromhome. Dengan mengikuti anjuran #playfromhome, kamu ikut mencegah penyebaran COVID-19 lho!

Nah, apakah kalian penasaran kegiatan apa aja yang dilakukan oleh para pemain Free Fire lainnya selama di rumah? Kali ini, Booyah.co.id akan mengintip kegiatan pro player Free Fire BTR Piw selama #playfromhome!

Baca Juga Yuk, Intip #playfromhome Versi GM Miracle08!

Baca Juga Yuk, Intip #playfromhome Versi WawanMKS!

Selama anjuran tidak keluar dari rumah #playfromhome, kegiatan sehari-harinya ngapain aja?

BTR Piw: “Kegiatan sehari-hari sih ya main Free Fire, kalo bosen nonton tourney-tourney di YouTube buat nyari ilmunya lagi, kadang mabar ML bareng sama temen rumah.”

Ada saran kegiatan untuk para pemain FF agar tidak bosan di rumah aja?

BTR Piw: “Pokoknya lakuin kegiatan yang bermanfaat aja guys, cari hiburan sendiri untuk sementara, dan jangan lupa jaga kesehatan kalian.”

Ada pesan dan saran untuk para pemain FF di rumah agar menaati anjuran #playfromhome?

BTR Piw: “Taati aturan aja guys demi orang yang kita sayang. #DiRumahAja kalo kalian mau bulan Ramadhan kayak biasa lagi.”


Itulah #playfromhome versi BTR Piw. Versi siapa lagi yang ingin kalian lihat?

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...