Home Fun Yuk Ikuti Serunya Tebak Suara Senjata Free Fire Bersama Anak Garut!

Yuk Ikuti Serunya Tebak Suara Senjata Free Fire Bersama Anak Garut!

Hi Survivors!

Dalam bermain Free Fire, kita memang diberikan beberapa senjata yang bisa kita ambil dan pilih sesuai keinginan untuk menumpas lawan dan mencapai satu tujuan yaitu Booyah!

Setiap senjata tentunya memiliki keunggulan serta kelemahan masing-masing. Sebut saja Shotgun yang mampu mengeluarkan banyak peluru dalam sekali tembak namun hanya efektif digunakan dalam pertarungan jarak dekat.

Tidak hanya itu saja, setiap senjata juga berbeda dari segi suara. Kalian yang sudah lama bermain Free Fire biasanya sudah tahu bagaimana perbedaan suara yang dihasilkan oleh AK47 dan juga Famas.

Tetapi, bagi kalian yang merasa sudah jago dan paham akan seluruh suara senjata dari game Free Fire nampaknya cocok untuk mengikuti salah satu tantangan yang diberikan oleh kanal YouTube Anak Garut ini.

Bersama Naufal, Rahman dan Oki, kalian bisa saling unjuk pintar dan melihat seberapa jago pengetahuan kalian bermain Free Fire dengan cara menebak suara senjata yang ada.

Nantinya, kalian tidak akan diberi satupun clue ataupun bocoran apakah senjata yang didengarkan dalam waktu singkat ini. Mampukah kalian untuk menjawab seluruh pertanyaan yang dihadirkan Anak Garut pada video di atas?


Jadi, berapa skor yang berhasil kalian dapatkan dan senjata apakah yang benar kalian tebak dalam permainan tebak suara senjata bersama Anak Garut ini?

1 COMMENT

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Comment moderation is enabled. Your comment may take some time to appear.

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...