Home Community Komunitas Free Fire Bogor Hadirkan Offline Turnamen, Yuk Buruan Daftar!

Komunitas Free Fire Bogor Hadirkan Offline Turnamen, Yuk Buruan Daftar!

Hi Sobat Booyah!

Mimpi para player tidak pernah pudar, terlihat masih ramai pencinta scene kompetitif Free Fire yang ikut berpartisipasi memeriahkan berbagai ajang turnamen minor. Tentunya, Komunitas Free Fire regional terus berusaha memberikan serangkaian agenda yang bisa para player ikuti.

Komunitas Free Fire Bogor, sebagai salah satu regional yang selalu aktif setiap bulannya, akan menggelar turnamen offline bertajuk Offline Tournament Competitive Bogor. Konsep acara turnamen direncanakan bakal berlangsung di Green Forest Hotel.

Baca Juga: Battle In Style Luck Royale FF, Dapatkan Bundle Selected Digital Dasher!

Baca Juga: Digi Smiley Backpack FF Jadi Hadiah Baru di Bonus Top Up Free Fire!

Selain akan merasakan keseruan secara langsung, Sobat Booyah juga diberikan kesempatan untuk menguji skill dan mental. Semakin menarik, Sobat Booyah juga bisa pulang dengan memperebutkan 4.5 juta rupiah beserta e-sertifikat dan Trophy.

Untuk mengikuti event Offline Tournament Competitive Bogor, Sobat Booyah harus membayar biaya pendaftaran sebesar 100 ribu rupiah (include Snack dan drink). Apabila Sobat Booyah tertarik, informasi seputar turnamen lebih lanjut bisa menghubungi nomor berikut:

Admin : 0813-1432-7410

Pembuktian tim terbaik asal Bogor akan diuji. Segera raih kesempatan memperluas pengalaman dan berusaha untuk keluar sebagai sang juara.


Tidak ingin ketinggalan sederet informasi menarik lain seputar Free Fire? Jangan lupa untuk mengikuti TiktokInstagramFacebook, dan YouTube dari Berita Booyah!

TERBARU

Senjata Baru Treatment Laser Gun Hadir di Advance Server FF September...

0
Hi Sobat Booyah! Advance Server FF September kembali menghadirkan senjata baru. Kali ini ada senjata dengan konsep modern futuristik...

TRENDING

TIPS BOOYAH

Tips Bermain Mode Baru Free Fire (FF), Droid Apocalypse!

0
Hi Sobat Booyah! Mode baru Droid Apocalypse sudah hadir di Free Fire. Mode yang satu ini sebelumnya menjadi...